Memasang Emotion kaskus Pada Kotak Komentar

Sabtu, 18 Juni 2011


Untuk para pengguna internet se-indonesia siapa yang tidak kenal Kaskus,itu sebuah forum terbesar yang ada diidonesia,dan kaskus juga terkenal dengan Emotion nya yang unik-unik dan lucu-lucu,kali ini saya akan membahas bagaimana cara memasang/menampilkan Emotion kaskus di blogger / blogspot kalian.Penasaran????

Ini Contoh Emotion Kaskus yang akan kita buat.




Untuk membuatnya ikuti saja langkah-langkah dibawah ini.

  • Seperti biasa anda login dengan akun blogger anda

  • Masuk ke Rancangan ---> Edit Html

  • Centang pada bagian "Expand Widget Template"

  • Copy kode dibawah ini dan letakan sebelum kode </body>

<script src='http://nobinokuemotionkaskus.googlecode.com/files/emotionkaskus.js' type='text/javascript'/>

  • Setelah itu cari kode berikut

<b:if cond='data:post.embedCommentForm'>

  • Setelah itu Copy-paste kode dibawah ini sebelum Kode diatas :

<b><img height='50' src='http://lh6.ggpht.com/_UEOySJCSmVg/SzAhwEEFhsI/AAAAAAAAAe0/g5rUYMDc92Y/s800/fd_1.gif' width='50'/>
:a:
<img height='50' src='http://lh5.ggpht.com/_UEOySJCSmVg/SzAhwL2IoII/AAAAAAAAAe4/iGdNlb3Ix5Y/s800/fd_2.gif' width='50'/>
:b:
<img height='50' src='http://lh3.ggpht.com/_UEOySJCSmVg/SzAhwDb6YZI/AAAAAAAAAe8/Pj5v3kVvem0/s800/fd_3.gif' width='50'/>
:c:
<img height='50' src='http://lh5.ggpht.com/_UEOySJCSmVg/SzAhwRrvzxI/AAAAAAAAAfA/GvczRMYdM7c/s800/fd_4.gif' width='50'/>
:d:
<img height='50' src='http://lh4.ggpht.com/_UEOySJCSmVg/SzAhwom95gI/AAAAAAAAAfE/JMDv8X-nbPg/s800/fd_5.gif' width='50'/>
:e:
<img height='50' src='http://lh3.ggpht.com/_UEOySJCSmVg/SzAiI37vkOI/AAAAAAAAAfI/H0bSt__cKD4/s800/fd_6.gif' width='50'/>
:f:
<img height='50' src='http://lh4.ggpht.com/_UEOySJCSmVg/SzAiIw2EzpI/AAAAAAAAAfM/oV_7txxFCmw/s800/fd_7.gif' width='50'/>
:g:
<img height='50' src='http://lh4.ggpht.com/_UEOySJCSmVg/SzAiJP9PfHI/AAAAAAAAAfQ/txDcSDTSa6A/s800/fd_8.gif' width='50'/>
:h:
<img height='50' src='http://lh5.ggpht.com/_UEOySJCSmVg/SzAiJIxYjYI/AAAAAAAAAfU/R7Oy5x5EaGM/s800/I-Luv-Indonesia.gif' width='50'/>
:i:
<img height='50' src='http://lh5.ggpht.com/_UEOySJCSmVg/SzAiJpu-XRI/AAAAAAAAAfY/2eCptEAg-0E/s800/takut.gif' width='50'/>
:j:
<img height='50' src='http://lh4.ggpht.com/_UEOySJCSmVg/SzAiYO4DeKI/AAAAAAAAAfc/dmWvhblQnSk/s800/tkp.gif' width='50'/>
:k:
</b>

  • Jangan lupa Save Template....

Semoga bermanfaat dan Jangan Lupa kasih komentar yach..........
 
 
 
sumber:http://nobinoku.blogspot.com/2010/10/cara-memasangmenampilkan-emotion-kaskus.html
Read More »»»

Memperpanjang Domain .CO.CC Dengan Gratis

Setelah sebelumnya aku telah share ilmu kepada sobat tentang mengubah domain blogspot menjadi .co.cc, Pada tutorial kali ini saya akan share ilmu kepada sobat tentang memperpanjang domain .co.cc dengan gratis alias tanpa memungut biaya. Seperti domain lainnya, co.cc juga harus diperpanjang. Banyak anggapan bahwa memperpanjang domain .co.cc membutuhkan uang. Tetapi anggapan itu salah untuk memperpanjang domain .co.cc benar-benar gratis kok. Hanya saja ada satu syarat yang harus dipenuhi oleh sobat yakni domain anda punya harus digunakan secara pribadi tidak untuk kepentingan komersial.


Tetapi mengenai panjelasan apakah blog domain blog itu digunakan untuk komersial atau non komersial saya tidak tahu secara pasti. Untuk yang ingin memperpanjang domain co.cc dengan gratis,

Ikuti saja langkah - langkah berikut :

  • Pertama-tama log in dulu ke co.cc (Dengan cara mengklik Returning User, Sign in Here seperti gambar dibawah)



  • Setelah itu masukkan email dan password sobat untuk login. Ketikkan kode konfirmasi lalu klik tombol Sign In.
  • Langakah selanjutnya klik Domain Setting.
  • Selanjutnya Pilih Renew/Memperbarui, pada domain yang expired seperti pada gambar dibawah.


  • Agar sobat dapat memeperpanjang secara gratis pilih Personal lalu centang tulisan If the purpose is not personal.... Seperti gambar dibawah



  • Langkah terakhir klik tombol Continue.

Jadi, bagi sobat yang ingin membuat domain gratis, gunakan saja .co.cc dan jangan takut untuk memakainya karena ternyata domain .co.cc benar-benar gratis. Akhir kata Semoga tutorial kali ini bermanfaat

sumber;http://nobinoku.blogspot.com/2010/12/memperpanjang-domain-cocc-dengan-gratis.html
Read More »»»

SBK : Super Bike World Championship 2011

At this opportunity I returned to distribute games for loyal visitors Top_x Blog. Gamesthat I share this time is SBK: Super Bike Championship 2011. I have not had time to try it because of the limited quota. :) But seen from the source link can be trusted.Immediately, let's refer to their descriptions below.

SBK Superbike World Championship 2011-RELOADED
Release Date: 04/2011 | Publisher: Black Bean Games | Developer: Milestone S.r.l
Genre: Motorcycle Racing | Platform: PC | Size: 2.03 GB

SBK 2011 will feature a brand new artistic direction, an up-to-datedriving model to meet the gamers expectations following the most accuratefeedback collected so far on the web, as well as a more appealing presentationand side effects, due to an overall enhancement of the whole visual impact(menus, environments, 3D objects, lighting effects and much, much more)A simple side-by-side comparison with SBK X will allow the majorimprovements to stand out

Install Notes:
  1. Unrar
  2. Burn or mount the image
  3. Install the game
  4. Play the game
  5. Support the software developers. If you like this game, BUY IT!



Well just for those of you who are interested in this game, please download using the link below.

Download Game (2,03GB)
| via Fileserve

| via Enterupload

| via Mediafire

| via Filesonic

Download Crack
| via Enterupload

Thank you for your attention and do not forget to leave a comment.

Good Luck !!! 
sumber:http://ary-aditya.blogspot.com/2011/06/sbk-super-bike-world-championship-2011.html
Read More »»»

Trik Mudah Menginstall Java di Sistem Operasi Linux

Setelah kita mencoba untuk melakukan instalasi java di windows, sekarang kita akan mencoba untuk melakukan instalasi di sistem operasi Linux. Cara ini berlaku untuk semua distro atau distribusi linux yang ada.
Trik Mudah Menginstall Java di Sistem Operasi Linux ImageTidak sedikit pengguna yang kesulitan untuk melakukan instalasi java di linux, selain masih kurangnya pengalaman dalam menggunakan linux, instalasi java di linux juga tidak terlalu bersahabat, berbeda dengan instalasi di windows yang di manjakan dengan user interface secara grafis. Namun semua itu tetap tidak bisa di jadikan alasan, kita harus mencoba hingga berhasil Trik Mudah Menginstall Java di Sistem Operasi Linux Image .
Silahkan anda download di situs oracle jangan lupa untuk memilih versi Linux. Setelah berhasil di download, silahkan ikuti cara-cara di bawah ini :
  • simpan program java yang telah di download di directory home dari user yang ingin menginstall java, disini saya memakai user yang bernama rdp, jadi directory home-nya seperti ini /home/rdp/ .
  • buka console atau terminal untuk mengeksekusi program biner yang telah di download. Ketik command berikut pada layar console : ./jdk-6u10-linux-i586.bin. Sesuaikan versi Java yang anda download. Maka dilayar console akan seperti gambar di bawah ini
Trik Mudah Menginstall Java di Sistem Operasi Linux Image
  • setelah kita mengeksekusi, maka akan tampil license dari java. Tekan enter terus, jika ingin membaca lengkap license, jika tidak anda bisa menekan tombol q. Tampilan gambarnya akan seperti di bawah ini :
Trik Mudah Menginstall Java di Sistem Operasi Linux Image
  • setelah anda membaca license, maka program biner tersebut akan diekstrak ke dalam directory /home/rdp/. Tampilan gambarnya seperti di bawah ini
Trik Mudah Menginstall Java di Sistem Operasi Linux Image
  • setelah selesai mengekstrak, maka tampilan dari layar console akan seperti gambar di bawah ini :
Trik Mudah Menginstall Java di Sistem Operasi Linux Image
  • saatnya kita mengeset PATH, agar program-program biner Java dapat dieksekusi oleh user rdp. Buka text editor yang ada di versi Linux yang anda pakai, semisal : vim, kwrite, kate, pico, joe, mc. Setelah anda buka text editor, ketik command seperti ini : export PATH=$PATH:/home/rdp/jdk1.6.0_10/bin
    sesuaikan versi Java yang anda pakai. Tampilan gambarnya seperti gambar berikut
Trik Mudah Menginstall Java di Sistem Operasi Linux Image
  • logout atau restart agar seting PATH yang kita lakukan dapat berfungsi
  • setelah melakukan logout saatnya kita mengetest, apakah PATH yang kita setting benar. Buka console atau terminal, kemudian ketik command : javac –version . Jika seting PATH benar, maka akan memberikan output versi Java yang anda pakai.
Trik Mudah Menginstall Java di Sistem Operasi Linux Image
Demikianlah tulisan singkat mengenai instalasi java di sistem operasi linux, yang masih sering di keluhkan oleh para pemula saat melakukan instalasi Java. Semoga bermanfaat dan tidak menyerah dalam belajar pemrograman Java. Kita bertemu di edisi mendatang. Selamat mencoba!
sumber: http://ary-aditya.blogspot.com/2011/06/trik-mudah-menginstall-java-di-sistem.html
Read More »»»

Mudah Membuat Website Menggunakan CMS(Content Management Systems)

Mungkin bagi sebagian orang membuat website merupakan sesuatu yang sulit. Ya, karena mereka menganggap untuk membuat website yang sesuai keinginan harus menguasai pemrograman web serta pengetahuan tentang database.
Mudah Membuat Website Menggunakan CMS(Content Management Systems) ImageNamun sekarang semua anggapan itu tidak sepenuhnya benar, karena sekarang anda dapat membuat website tanpa harus menguasai serta memahami tentang pemrograman web serta database. Dengan adanya content management systems atau yang biasa di singkat CMS, anda tidak perlu lagi untuk pusing-pusing memahami pemrograman web serta database. Karena dengan adanya CMS anda cukup fokus dalam pemeliharaan content atau isi dari website anda.
Apakah anda di haruskan mengeluarkan uang untuk menggunakannya? Untuk masalah biaya serta lisensi, anda tidak perlu khawatir, karena cukup banyak cms-cms yang bersifat free serta open source, yang artinya kita bebas menggunakannya tanpa harus mengeluarkan biaya sepeser pun. CMS yang akan kita bahas adalah CMS yang di buat menggunakan bahasa pemrograman PHP, untuk bahasa pemrograman seperti .NET ataupun Java akan kita bahas di lain waktu.
CMS yang akan kita bahas adalah CMS yang di peruntukkan membuat website semacam company profile, personal, blog, ataupun portal. Berikut ini adalah beberapa CMS (Content Management System) yang cukup powerfull untuk digunakan dan anda bebas untuk menggunakannnya.
  • Joomla
Mudah Membuat Website Menggunakan CMS(Content Management Systems) Image
Joomla merupakan salah satu CMS yang paling tua serta yang paling banyak di gunakan, walaupun di awal-awal perkembangannya, CMS ini sangat rentan sekali terkena serangan hacking, sifatnya yang open source membuat banyak ‘bugs’ yang terkadang tidak di report dengan cepat. Namun sekarang CMS ini sudah cukup matang, baik itu dari segi security maupun dukungan lainnya seperti plugins, templates serta component-component yang tersedia baik yang gratis maupun yang berbayar. Untuk lebih lengkapnya, anda dapat mengunjungi Homepage Joomla
  • Drupal
Mudah Membuat Website Menggunakan CMS(Content Management Systems) Image
Drupal juga merupakan salah satu CMS yang banyak di gunakan. Persaingan antara CMS Joomla dengan CMS Drupal hampir terjadi setiap tahunnya untuk memperebutkan CMS terbaik. Drupal sendiri memiliki learning curve yang lebih sulit dibanding dengan CMS Joomla, namun bagi anda yang telah memiliki pemahaman tentang pemrograman web serta database, hal itu tidaklah terlalu sulit. Anda dapat mengunjungi situsnya untuk mendapatkan info lebih lengkap mengenai CMS Drupal ini.
  • WordPress
Mudah Membuat Website Menggunakan CMS(Content Management Systems) Image
WordPress lebih dikenal dikalangan blogger dengan alamat wordpress.com, padahal wordpress mempunyai CMS yang dapat kita gunakan untuk membuat website. Seperti halnya dengan Drupal serta Joomla, perkembangan wordpress akhir-akhir ini semakin baik dan matang, dengan dukungan themes serta plugins yang memudahkan orang untuk meng-customize websitenya sesuai dengan keinginan tanpa harus menguasai pemrograman web. Anda dapat berkunjung ke situs wordpress untuk mendapatkan info lebih lengkap tentang wordpress.
Sebenarnya masih banyak cms-cms yang tersedia secara gratis, namun menurut saya cms-cms diatas merupakan cms yang paling banyak digunakan untuk membuat sebuah website. Satu hal yang harus anda ingat, tidak ada sistem yang 100% aman, yang tidak rentan terhadap serangan. Jadi saat website anda terkena hack, jangan salahkan kalau cms tersebut tidak aman, anda harus sering-sering melakukan update, agar seminimal mungkin terkena serangan hack. Semoga Bermanfaat !!
sumber:http://ary-aditya.blogspot.com
Read More »»»

Romantisme Windows 7 Dihari Valentine

Romantisme Windows 7 Dihari Valentine ImageApakah anda ingin menghadirkan suasana romantis dihari valentine? Hampir semua orang ingin menginginkannya, tanpa terkecuali bagi yang berkecimpung di dunia IT. Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk menambah suasana romantis di hari tersebut dan salah satunya adalah mengganti tampilan desktop Windows 7 pada notebook, netbook atau PC terlihat lebih indah dan romantis.

Love Birds theme adalah salah satu theme dengan warna pink yang cocok dengan suasana di bulan Februari ini. Tidak perlu menunggu lagi, download segera theme ini dari official Windows 7 Theme.
Romantisme Windows 7 Dihari Valentine Image
Sebagai tambahan, kami setakan juga link download Lacy Hearts Theme yang bertema sama. Pilih salah satunya atau gunakan keduanya secara bergantian untuk menghiasi desktop Windows 7 menjadi terlihat lebih romatis.
Romantisme Windows 7 Dihari Valentine Image
Berikut ini link download Windows 7 Theme bertemakan hari valentine yang penuh dengan kasih sayang dan suasana romantis.
Happy valentine’s day!
sumber:ary-aditya.blogspot.com
Read More »»»

Membuat Related Post Bergambar Atau Thumbnail

Text Resizer: Click for Resizer Banyak sekali model-model related post,seperti model related post standart,model related post fungsi scroll dll. Begitupula dengan related post yang satu ini yakni related post bergambar atau dalam bahasa inggris thumbnail related post, dinamakan related post bergambar atau thumbnail related post karena tampilannya cukup menarik dengan adanya gambar atau thumbnail. Sehingga akan tampak lebih menarik dan merupakan salah satu cara untuk mempercantik blog yang kita miliki. Sebagai contohnya lihatlah gambar dibawah ini:


Bagaimana setelah anda melihat contoh diatas apakah sobat tertarik untuk membuatnya. Jika tertarik untuk membuat related post bergambar, langkah-langkahnya sebagai berikut :

1.Log in ke blogger.com dengan ID yang dimiliki
2.Klik Rancangan pada dashboard menu
3.Klik Edit HTML, jangan lupa memberi tanda centang pada "Expand Widget Templates"
4.Selanjutnya cari kode berikut </head>
5.Letakkan kode di bawah ini sebelum kode tersebut :
<!--Related Posts with thumbnails Scripts and Styles Start-->
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<style type="text/css">
#related-posts {
float:center;
text-transform:none;
height:100%;
min-height:100%;
padding-top:5px;
padding-left:5px;
}

#related-posts h2{
font-size: 1.6em;
font-weight: bold;
color: #585858;
font-family: Georgia, &#8220;Times New Roman&#8221;, Times, serif;
margin-bottom: 0.75em;
margin-top: 0em;
padding-top: 0em;
}
#related-posts a{
color:#FFFFCC;
}
#related-posts a:hover{
color:#000000;
}

#related-posts a:hover {
background-color:#d4eaf2;
}
</style>
<script src='http://blogergadgets.googlecode.com/files/relatedthumbs21.js' type='text/javascript'/>
</b:if>
<!--Related Posts with thumbnails Scripts and Styles End-->
6. Sekarang cari lagi kode dibawah
<div class='post-footer-line post-footer-line-1'>
Jika tidak menemukan kode diatas, coba cari kode seperti ini
<p class='post-footer-line post-footer-line-1'>
Kalo sudah ketemu, sobat tinggal masukan semua kode dibawah ini dibawah salah satu dari kode diatas yang sobat temukan.
<!-- Related Posts with Thumbnails Code Start-->
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<div id='related-posts'>
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
<b:if cond='data:label.isLast != &quot;true&quot;'>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<script expr:src='&quot;/feeds/posts/default/-/&quot; + data:label.name + &quot;?alt=json-in-script&amp;callback=related_results_labels_thumbs&amp;max-results=6&quot;' type='text/javascript'/></b:if></b:loop>
<script type='text/javascript'>
var currentposturl=&quot;<data:post.url/>&quot;;
var maxresults=5;
var relatedpoststitle="Related Posts";
removeRelatedDuplicates_thumbs();
printRelatedLabels_thumbs();
</script>
</div><div style='clear:both'/>
</b:if>
<!-- Related Posts with Thumbnails Code End-->
7. Langkah terakhir Simpan Template kemudian lihat hasilnya.

Keterangan : kode yang berwarna merah dapat diganti sesuai dengan yang sobat inginkan, #585858 (kode background), Angka 5 menunjukkan jumlah artikel yang tampil pada related post, Related Posts (Judul yang diinginkan).

Selamat mencoba dan Semoga bermanfaat,silahkan tulis komentar dibawah ini jika ada pertanyaan. Silahkan baca juga artikel selanjutnya tentang membuat relatedpost bergambar dan bergerak.
sumber:http://nobinoku.blogspot.com 
Read More »»»